Pengumuman Pendaftaran Panwaslu Kecamatan se-Kabupaten Tegal 2012
Sesuai dengan amanat Undang-Undang Nomor 15 Tahun 2011, maka Panwaslu Kabupaten Tegal membuka pendaftaran calon Pengawas Pemilu Kecamatan. Untuk mengetahui lebih lanjut tentang persyaratan pendaftaran, silakan download di SINI.